Posts

Showing posts from January, 2019

Membuat REST API dengan Lumen

Image
Halo teman teman ! Kali ini kita akan membuat series tutorial bagaimana cara membuat  REST API  menggunakan  Lumen .  Di tutorial ini, kita diharapkan akan mampu membuat sebuah  REST API  yang bisa nanti di implementasikan ke project yang sebenarnya. Oke langsung saja ikuti tutorial ini. Apa itu Lumen? Lumen  adalah sebuah  micro framework  yang di kembangkan oleh tim  Laravel  yang memang dikhususkan untuk membuat sebuah  REST API . Jadi dari segi performanya tidak usah di ragukan lagi.  Ada beberapa alasan kenapa memilih  Lumen  dibandingkan  micro framework  lainnya: Lumen  itu cepat. Mampu menghadle lebih banyak  request/second  dibandingkan bapaknya yaitu Laravel dan micro framework lainnya. Menggunakan  nikic/FastRoute  untuk routing Ada command  Artisan  untuk mempercepat proses development. Persyaratan Penggunaan Lumen 1. PHP>=7.0 2. Aktifkan OpenSSL PHP extension 3. Aktifkan PDO PHP extension 4. Aktifkan Mbstring PHP extension 5. I